ISTILAH, KAMUS ATAU JARGON KOMPUTER (BAGIAN 1)
Yuk kita belajar istilah-istilah dalam dunia perkomputeran dan internet. Jangankan kita, orang Indonesia ini. Orang Inggris, yang sejak dalam kandungan sudah berbahasa Inggris, dan setelah dewasa membeli komputer dan peranti digital lainnya, pun tak semuanya paham istilah perkomputeran berbahasa Inggris.
Siapa yang salah? Salahkan lah pencetus dan pembaku jargon perkomputeran… heheheh... Gara-gara mereka maka sebuah alat dinamai mouse, dan ahli bahasa kita mengubahnya jadi bahasa Indonesia menjadi "tetikus", mungkin untuk membedakan dengan tikus pasar maupun tikus sawah Nah, daripada kita bingung dan bertanya-tanya serta tak selesai menggerutu, lebih baik jika kita bermodalkan sebuah daftar kata yang gampang dipahami.
56 Kbps
Sering disingkat 56 K (=56 Kilobyte per second). Kecepatan transfer data. Biasa dipakai untuk menyebutkan tingkat kecepatan dial-up modem.
Sering disingkat 56 K (=56 Kilobyte per second). Kecepatan transfer data. Biasa dipakai untuk menyebutkan tingkat kecepatan dial-up modem.
10 Gigabit Ethernet Alliance
Juga disebut 10 GEA, yang merupakan organisasi perusahaan-perusahaan untuk menentukan standar 1OGbE (10 Gigabit Ethernet). Standar tersebut dipakai untuk men transfer data lewat jaringan yang telah di-ratifikasi tahun 2002 oleh IEEE. Anggota 1OGbE meliputi 3 Com, Cisco Systems,Extreme Networks, Intel,Nortel Networks, Sun Micro systems, dan World Wide Packets.
Juga disebut 10 GEA, yang merupakan organisasi perusahaan-perusahaan untuk menentukan standar 1OGbE (10 Gigabit Ethernet). Standar tersebut dipakai untuk men transfer data lewat jaringan yang telah di-ratifikasi tahun 2002 oleh IEEE. Anggota 1OGbE meliputi 3 Com, Cisco Systems,Extreme Networks, Intel,Nortel Networks, Sun Micro systems, dan World Wide Packets.
2.5 G
Teknologi langsung sebelum menuju 3G. Pada periode ini ponsel bisa memainkan EMS (Enhanced Messaging Service) dan MMS(Multimedia Messaging Service)
dihasilkan oleh spiker
3D
3 Dimensions (tiga dimensi). Tampilan gambar yang tak datar karena mempunyai kedalaman sehingga lebih hidup.
3 Dimensions (tiga dimensi). Tampilan gambar yang tak datar karena mempunyai kedalaman sehingga lebih hidup.
3G
3rd Generation atau Generasi ketiga jaringan mobile phone. Pada generasi ini ponsel bisa mengirim video sebagus audio.
3rd Generation atau Generasi ketiga jaringan mobile phone. Pada generasi ini ponsel bisa mengirim video sebagus audio.
5.1
Konfigurasi spiker yang terdiri dari lima spiker satelit (sepasang spiker depan, sepasang spiker belakang, spiker sentral) dan sebuah sub woofer, yang mampu menghasilkan suara surround (mengitar) murni. Suara utama dihasilkan oleh tiga spiker di depan (termasuk sub woofer), suara dialog dihasilkan oleh spiker sentral, dan suara efek dari belakang dihasilkan oleh spiker belakang.
14.4 Kbps modem
<ode, yang bisa men-transfer data dengan kecepatan 14,4 Kbps (kilo-bits per second)
16 X 9 full frame
Gambar ketika dilihat di layar monitor atau televisi dengan rasio aspek 16:9, maka akan tampil utuh.
No comments:
Post a Comment
Selamat datang di Blog Saya, silakan beri komentar Anda di artikel ini, berkomentarlah yang sopan dan sesuai isi artikel. Terima Kasih.